09 Januari, 2010
Penghalang-penghalang Doa Dimakbulkan
BISMILLAH…
Di sini dinyatakan perkara-perkara yang menyebabkan doa seseorang itu tidak diterima oleh Allah SWT.
1. Makan,minum dan memakai pakaian dari sumber yang haram. Rasulullah saw bersabda yang bermaksud :
Seorang lelaki yang melakukan perjalanan jauh, rambutnya kusut dan berdebu lalu menadahkan kedua tangannya ke langit seraya berkata,”Ya Rabb..ya Rabb…”, sedangkan makanannya haram, minumannya haram, pakaiannya dari yang haram, dicukupi dari yang haram, maka mana mungkin dikabulkan doanya?” [Diriwayatkan oleh Imam Muslim ].
2. Terburu-buru agar doa diterima. Rasulullah saw bersabda :
“Dikabulkan doa seseorang dari kalian selama ia tidak buru-buru,(dimana) ia berkata : ”Aku sudah berdoa namun belum dikabulkan doaku” [Al-Bukhari dan Muslim].
3. Melakukan maksiat dan apa yang diharamkan Allah. Seorang penyair berkata : “Bagaimana mungkin kita mengharap terkabulnya doa, sedangkan kita sudah menutup jalannya dengan dosa dan maksiat”.
4. Meninggalkan kewajiban yang diwajibkan oleh Allah. Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda :
“Demi zat yang jiwaku di tanganNya, hendaklah kamu menyuruh yang ma’ruf dan mencegah kemungkaran atau (kalau kamu tidak lakukan) maka pasti Allah akan menurunkan siksa ke atas kamu, hingga kalian berdoa kepadaNya, tetapi tidak dikabulkan” [al-Tirmidzi]
5. Berdoa untuk melakukan dosa atau memutuskan silaturahim.
“Senantiasa doa seorang hamba akan dikabulkan selama ia tidak berdoa untuk berbuat dosa atau memutuskan silaturahim, dan selama ia tidak meminta dengan tergesa-gesa.
6. Tidak bersungguh-sungguh dalam berdoa. Rasulullah saw bersabda :
“Apabila seseorang dari kamu berdoa dan memohon kepada Allah, janganlah ia mengucapkan : ‘Ya Allah, ampunilah dosaku jika Engkau kehendaki, sayangilah aku jika Engkau kehendaki, dan berilah rezeki jika engkau kehendaki ‘. Tetapi, ia harus bersungguh-sungguh dalam berdoa. Sesungguhnya Allah berbuat menurut apa yang Ia kehendaki dan tidak ada yang memaksa-Nya” [ Al-Bukhari ]
7. Tidak khusyu’, lalai, dan dikuasai hawa nafsu. Rasulullah saw bersabda :
“Berdoalah kepada Allah dan kamu yakin akan dikabulkan. Ketahuilah bahwa Allah tidak akan mengabulkan doa orang yang hatinya lalai dan tidak khusyu’ “ [al-Tirmidzi]
Sekiranya kita merasakan doa kita belum dimakbulkan, maka jangan cepat berputus asa. Kita hendaklah bersangka baik kepada Allah SWT. Kita juga hendaklah bermuhasabah diri kerana dibimbangi kita masih melakukan perkara di atas yang menyebabkan doa tidak diterima.
WALLAHU TA’ALA A’LAM
5 comments:
banyakkan doa...
selamat berkenalan semua
As-salamualaikum,ustaz..
Ustaz,kalau kita x tau/x sedar yg rezeki kita tu dari sumber yg haram,
adakah doa kita dikabulkan?
dayana...
kalau tak tahu tak apa...
Allah tidak menghukum perkara yg kita tidak tahu.
ooo..Syukran yaa ustaz...
Catat Ulasan